Polres Segera Tetapkan Tersangka Kasus Pelecehan Sesama Jenis di Obi

- Penulis Berita

Senin, 14 April 2025 - 11:36 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Patroli Bersepeda Ramahan,Polres & Warkop di Pasar Ramadan Labuha (Foto/Nalarsatu.com)

Patroli Bersepeda Ramahan,Polres & Warkop di Pasar Ramadan Labuha (Foto/Nalarsatu.com)

LABUHA, Nalarsatu.com – Kepolisian Resor Halmahera Selatan segera menetapkan tersangka dalam kasus dugaan pelecehan seksual sesama jenis yang diduga dilakukan oleh seorang oknum guru di Kecamatan Obi. Tiga korban telah menjalani pemeriksaan oleh saksi ahli psikologi pada Jumat, 11 April 2025.

Kapolres Halsel, AKBP Hendra Gunawan, mengatakan proses penyelidikan kini tinggal menunggu hasil gelar perkara sebelum dilakukan penetapan tersangka.

“Kemarin saksi ahli psikologi telah memeriksa tiga korban. Saat ini kami hanya tinggal menunggu hasil gelar perkara untuk penetapan tersangka,” ujar Hendra kepada wartawan, Senin, (14/4/2025).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hendra menegaskan pihaknya menangani perkara ini secara serius dan profesional. Ia menyebut proses penyidikan membutuhkan kecermatan dalam pengumpulan alat bukti, termasuk keterangan ahli psikologi sebagai bagian krusial dari pembuktian.

“Kasus ini kami tangani secara serius. Tapi proses hukum harus berjalan sesuai prosedur. Pemeriksaan ahli psikologi sudah rampung, dan ini akan memperkuat dasar hukum penyidikan kami,” kata dia. (WP) 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pemda Halut Mulai Laksanakan Seleksi PPPK Tahap II 2024-2025
Memperingati Hari Pendidikan, BEM FIP Unutara Gelar Dialog Publik
Wali Kota Ternate Lepas Calon Jemmah Haji: Ingatkan Makna Ibadah 
WAKIL BUPATI HALUT INGATKAN DISIPLIN ASN, MINTA JADI TELADAN UNTUK GENERASI MUDA
Wali Kota Ternate Resmi Tutup Festival Olahraga dan Pameran UMKM
DPRD Halsel Siap Tindaklanjuti PHK Sardi Alham Cs Jika Ada Laporan Resmi
Pantai Kalumata Ternate Dipenuhi Sampah, Warga Merasa Tergangu
Cekcok di Grup WhatsApp RSUD Obi Berujung Laporan ke Polisi
Berita ini 135 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 5 Mei 2025 - 07:00 WIT

Pemda Halut Mulai Laksanakan Seleksi PPPK Tahap II 2024-2025

Senin, 5 Mei 2025 - 04:45 WIT

Memperingati Hari Pendidikan, BEM FIP Unutara Gelar Dialog Publik

Senin, 5 Mei 2025 - 04:40 WIT

Wali Kota Ternate Lepas Calon Jemmah Haji: Ingatkan Makna Ibadah 

Senin, 5 Mei 2025 - 03:09 WIT

WAKIL BUPATI HALUT INGATKAN DISIPLIN ASN, MINTA JADI TELADAN UNTUK GENERASI MUDA

Minggu, 4 Mei 2025 - 05:43 WIT

Wali Kota Ternate Resmi Tutup Festival Olahraga dan Pameran UMKM

Sabtu, 3 Mei 2025 - 13:35 WIT

Pantai Kalumata Ternate Dipenuhi Sampah, Warga Merasa Tergangu

Sabtu, 3 Mei 2025 - 12:33 WIT

Cekcok di Grup WhatsApp RSUD Obi Berujung Laporan ke Polisi

Sabtu, 3 Mei 2025 - 06:56 WIT

Makian-Kayoa Siap Jadi Daerah Otonomi Baru

Berita Terbaru